Senin, 02 Januari 2017

Jurusan Politeknik Ngeri Batam 2017/2018

Pilihan Jurusan dan Program Studi Politeknik Negeri Batam 2017/2018


Pada kesempantan yang baik ini admin akan memberikan informasi tentang politeknik Negeri Batam. yang mana kiranya informasi ini akan membatuh adik-adik dalam memilih sebuah jurusan pada perguruan tinggi. mari simak penjelasan berikut ini.



Politeknik Negeri Batam dahulunya merupakan perguruan tinggi swasta di bawah Yayasan Pendidikan batam yang beranggotakan otorita Batam, ITB, Pemerintahan Kota Batam, dan Universitas Riau. Seiring dengan perkembangan kinerja dan presatasi yang telah diraih. pada tanggal 18 Oktober 2010, Pemerintah melalui Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor. 26 Tahun 2010 menetapkan secara resmi Polibatam menjadi PTN dengan nama Politeknik Negeri Batam.

Polibatam Berlokasi jalan Ahmad Yani, Tering Batam Kota. Kepulauan Riau.

berikut ini Jurusan dan Program Studi yang ada pada Politeknik Negeri Batam (Polibatam) antara lain:

1. Jurusan Manajemen Bisnis

  • Prodi Akutansi (D3)
  • Prodi Akutansi Manajerial (D4)
  • Prodi Administrasi Bisnis  (D4)

2. Jurusan Teknik Elektronika

  • Prodi Teknik Elektronika (D3)
  • Prodi Teknik Instrumentasi  (D3)
  • Prodi Manufakture Elektro  (D3)
  • Prodi Teknik Kecerdasab Buatab Dan Robotika (D4)
  • Prodi Teknik Mekatronika (D4 / Sarjana Terapan)

3. Jurusan Teknik Informatika

  • Prodi Informatika (D3)
  • Prodi Geomatika  (D3)
  • Prodi Teknik Multimedia dan Jaringan (D4 / Sarjana Terapan)

4. Jurusan Teknik Mesin

  • Prodi Teknik Mesin (D3)
  • Prodi Teknik Mesin Konsentrasi Perawatan Mesin Pesawat Terbang (D3)
  • Prodi Teknik perencanaan Konstruksi Kapal (D3)

5. Jurusan Lanjut Jenjang

  • Prodi Administrasi Bisnis Terapan  (D4)
  • Prodi Akutansi Manajerial (D4)
  • Prodi Teknik Multimedia Dan Jaringan  (D4)
  • Prodi Mekatronika  (D4)
Adapun Persyaratan yang harus dipenuhi masuk Politeknik Negeri Batam adalah sebagai berikut:
  1. Calon Lulusan SLTA sederajat pada tahun 2016 dan Lulusan Tahun 2015
  2. Usia Maksimal saat mendaftar 21 tahun
  3. Mendaftar secara online
      Untuk informasi lebih lanjut lihat di website(www.polibatam.ac.id)


Jalur Pendaftaran Mahasiswa baru Polibatam:
  • Pendaftran jalur PMDK-PN Polibatam
  • Pendaftaran Jalur Beasiswa Bidik Misi Polibatam
  • Pendaftaran Jalur UMPN Polibatam.
informasi lebih lanjut lihat website www.polibatam.ac.id

Demikainlah informasi tentang Polibatam semoga bermanfaat dan semoga adik-adik mendapatkan jurusan dan prodi sesuai dengan keinginan dan harapan. tetap pantau informasi dari polibatam agar bisa mempersiapkan diri menjadi calon mahasiswa baru dan diterima menjadi mahasiswa Polibatam.
Jangan lupa belajar yang rajin.

Salam Sehat dan Sukses Slalu.,.,.,.,














Tidak ada komentar:

Posting Komentar